Sabtu, November 20, 2021

Tujuh Purnama (Eddy Silitonga)


Title : TUJUH PURNAMA
Songwriter : PANCE
Album : POP INDONESIA
Band : LOLYPOP BAND
Recording : LIFE RECORD

Charles Edison Silitonga (17 Januari 1949 – 25 Agustus 2016), yang lebih dikenal dengan nama Eddy Silitonga, adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia. Dikenal dengan suaranya yang tinggi dan melengking, Eddy adalah anak ke empat dari 11 anak Gustaf Silitonga dan Theresia Siahaan. Di puncak ketenarannya ia menyanyikan lagu Biarlah Sendiri ciptaan pengarang dan penyanyi senior Rinto Harahap pada tahun 1976.

Pada tahun 1967 Eddy Silitonga meraih Juara 1 Penyanyi Seriosa Sumatra Utara. Selain itu ia juga meraih Juara Pop Singer di Medan.

Ia meraih juara ke-4 Festival Lagu Popular yang digelar di Taman Ismail Marzuki Jakarta, dengan lagu Biarlah sendiri.

Eddy Silitonga meraih juara pertama pria Lomba Lagu Minang pada tahun 1983.

Tiga tahun berkuliah di Institut Teknologi Mapua di Filipina dan membentuk group sendiri "Eddy's Group" pada puncak kejayaannya 1976 - 1979. Kemudian ia menjadi sekretaris PARSEL (Pengayuban Artis Jakarta Selatan) yang diketuai pelawak Ateng dan Is Haryanto

tujuh purnama
kau kunanti penuh rindu
mega kelabu mengitari hati ini

jemari rindu
mengusap relung kalbuku
adakah jua kerinduan dihatimu

bintang dan rembulan
tak lagi tersenyum lirih
segalanya senyum dalam bisu

hatiku berkeluh
kian terasa membeku
mengapakah jua kau menjelma

tujuh purnama
engkau kunanti
sayang sayang betapa rinduku

tujuh purnama
engkau kunanti
sayang sayang betapa rinduku

jemari rindu
mengusap relung kalbuku
adakah jua kerinduan dihatimu

bintang dan rembulan
tak lagi tersenyum lirih
segalanya senyum dalam bisu

hatiku berkeluh
kian terasa membeku
mengapakah jua kau menjelma

tujuh purnama
engkau kunanti
sayang sayang betapa rinduku

tujuh purnama
engkau kunanti
sayang sayang betapa rinduku

bintang dan rembulan
tak lagi tersenyum lirih
segalanya senyum dalam bisu

hatiku berkeluh
kian terasa membeku

Hanya Untukmu (Eddy Silitonga)


Title : HANYA UNTUKMU
Songwriter : ANTO
Album : POP INDONESIA
Band : LOLYPOP BAND
Recording : LIFE RECORD

Charles Edison Silitonga (17 Januari 1949 – 25 Agustus 2016), yang lebih dikenal dengan nama Eddy Silitonga, adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia. Dikenal dengan suaranya yang tinggi dan melengking, Eddy adalah anak ke empat dari 11 anak Gustaf Silitonga dan Theresia Siahaan. Di puncak ketenarannya ia menyanyikan lagu Biarlah Sendiri ciptaan pengarang dan penyanyi senior Rinto Harahap pada tahun 1976.

Pada tahun 1967 Eddy Silitonga meraih Juara 1 Penyanyi Seriosa Sumatra Utara. Selain itu ia juga meraih Juara Pop Singer di Medan.

Ia meraih juara ke-4 Festival Lagu Popular yang digelar di Taman Ismail Marzuki Jakarta, dengan lagu Biarlah sendiri.

Eddy Silitonga meraih juara pertama pria Lomba Lagu Minang pada tahun 1983.

Tiga tahun berkuliah di Institut Teknologi Mapua di Filipina dan membentuk group sendiri "Eddy's Group" pada puncak kejayaannya 1976 - 1979. Kemudian ia menjadi sekretaris PARSEL (Pengayuban Artis Jakarta Selatan) yang diketuai pelawak Ateng dan Is Haryanto

sebening embun pagi
rasa cintaku
kan ku persembahkan padamu
pujaan hatiku

selembut angin lalu
kata cintaku
ku bisikan hanya padamu
dengan penuh rasa rindu

kau pelita hatiku
kau tumpuan cintaku
kau harapan terakhir
mencapai hidup bahagia

selembut angin lalu
kata cintaku
ku bisikan hanya padamu
dengan penuh rasa rindu

kau pelita hatiku
kau tumpuan cintaku
kau harapan terakhir
mencapai hidup bahagia

bahagia ...

Dia (Bonnie Rollies)


Title : DIA
Song Writer : BONNIE & BUDIE
Recording : DS RECORD

Nama  Lengkap          : Raden Bonnie Nurdaya
Nama Populer             : Bonnie Rollies
Tempat Tanggal Lahir : Tasikmalaya 1 November 1948
Meninggal Dunia        : Bandung 13 Juli 2003

Bonnie mengawali karirnya sebagai pemusik saat bergabung dengan band Trikada pada tahun 1964 di Bandung.Lalu bergabung dengan band Paramour nya Djadjat.Di tahun 1969 Bonnie ikut bergabung dengan The Rollies menggantikan posisi gitaris TZ Iskandar yang pindah posisi memainkan saxophone.

Selain itu Bonnie sejak akhir 70an juga merintis solo karir.Bonnie juga sempat membuat album kolaborasi dengan pemain kecapi Supeno Braga Stone.Di era 80an Bonnie pernah bereksperimen menggabungkan musik rock dengan kendang karawaitan Sunda dengan nama Punk Reog.

Selasa, November 16, 2021

Kapankah Semuanya Berakhir (Ade Manuhutu)


Title : KAPANKAH SEMUANYA BERAKHIR
Songwriter : Chaken M
Album : Super Star Pop '78 (Various Artist)
Iringan : THE MEICY BAND (DE MEICY)
Recording : REMACO 

bilakah nanti fajar kan merekah 
menyinari hidupku
diatas puing-puing kehancuran
ku berdiri menantikannya
kuingin langkahkan kakiku 
menghindarikan diriku
oh kuingin penderitaan ini
berlalu dari hidupku

kini ... aku menyadari
pahitnya kehidupan ini
mengapa harus kualami
mengapa ooo mengapa

berduri menusuk dalam hati
pedihnya menyiksa diriku
oh kapankah semuanya berakhir
entah kapan aku pun tak tahu

berakhirlah derita datanglah bahagia
berakhirlah derita datanglah bahagia

kuingin langkahkan kakiku
menghindarikan diriku
oh kuingin penderitaan ini
berlalu dari hidupku

kini ... aku menyadari
pahitnya kehidupan ini
mengapa harus kualami
mengapa ooo mengapa

berduri menusuk dalam hati
pedihnya menyiksa diriku
oh kapankah semuanya berakhir
entah kapan aku pun tak tahu

kini ... aku menyadari
pahitnya kehidupan ini
meng...

Sejak Engkau Datang (Bob Tutupoly)


Title : SEJAK ENGKAU DATANG
Songwriter : ADRIYADIE
Album : Super Star Pop '78 (Various Artist)
Iringan : DE MEICY BAND
Recording : REMACO

dulu waktu daku sendiri
hidup terasa sunyi
seakan daku tak berarti
tanpa belai dan kasih
selalu ingin menghindari
slalu ingin menyepi

namun sejak dirimu datang
hadir dalam hatiku
tak lagi aku merasakan
hampa dalam hidupku
kuingin lebih lama lagi
hidup dengan cintamu

kini segalanya itu menjadi indah karenamu
kini tak lagi ada bimbang dihatiku
hanya satu pintaku kepada dirimu sayangku
engkau percayalah akan cintaku padamu

kuingin lebih lama lagi
hidup dengan cintamu

kini segalanya itu menjadi indah karenamu
kini tak lagi ada bimbang dihatiku
hanya satu pintaku kepada dirimu sayangku
engkau percayalah akan cintaku padamu

kini segalanya itu menjadi indah karenamu
kini tak lagi ada bimbang dihatiku
hanya satu ...

Banner 468

must to search